Saturday, May 26, 2012

Cara agar Blog Lebih Ringan saat Loading


Nah,jika anda setuju,untuk membius pengunjung agar selalu nyaman berkunjung,cobalah gunakan trik-trik berikut:

  1. Gunakan widget yang sekiranya anggap anda penting saja.
    Misal;Link/blogroll,Tag Cloud,Search,Label,Archive Blog,Stats.
  2. Secara logika,pada setiap komputer sudah menyediakan seperti,jam,kalender.
    Apakah sekiranya widget jam dan kalender pada blog anda diharapkan oleh pengunjung?
  3. Usahakan content/isi blog berupa text.
  4. Kurangi pemakaian gambar ,baik *jpg maupun berformat *swf alias flash yang berlebihan meskipun ukurannya cenderung lebih kecil.
  5. Pakailah script kode yang mempunyai manfaat penting saja.
    Misal;Google Analystic,dll.
  6. Pengunjung,sebagian besar lebih suka blog yang rapi dan tidak awut-awutan.
    Cobalah,bertema sederhana dan simple.

**
Cara-cara diatas saya sarankan hanya untuk blog yang bersifat sosialis dan informatif,tidak berlaku untuk blog pribadi maupun hobby.

No comments:

Post a Comment